Indonesia jadi Negara dengan Perbaikan Regulasi Bisnis Terbaik di Asia Timur dan Pasifik
Indonesia merupakan negara yang telah membuat perbaikan terbesar dalam hal regulasi bisnis di kawasan Asia Timur dan Pasifik menurut laporan terbaru Kelompok Bank Dunia.









